Archive for February, 2010

Bencana

Gempa besar baru saja terjadi di Chili. Bencana adalah fakta kehidupan yang tidak bisa kita hindari. Kita memerlukan makna dari bencana.

Continue Reading »

True Happiness

Mengapa dengan mengenal Tuhannya manusia bisa berbahagia?

Berdandan

Mengapa anda berdandan? Mengenakan make-up? Untuk memberikan impresi kualitas. Untuk terlihat cantik menarik. Tapi sebenarnya dandanan terhebat adalah hati yang penuh kegembiraan dan tawa lucu.

Continue Reading »

Misunderstanding

Salah mengerti dan benci itu adalah dua hal yang sungguh berbeda. Namun amarah adalah jembatannya.

Debat

Debat itu sungguh berguna untuk mendapatkan jalan terbaik. Tapi argumentasi terkuat didukung oleh perbuatan.

Marah dan Tangis

Menurut saya amarah dan tangis itu sebenarnya sama saja. Orang minta disayang.

Continue Reading »

Perang

Perang jaman dulu jauh lebih berbudaya ketimbang perang masa kini.

Continue Reading »

Bedah Plastik

Wanita cantik itu menahan nafas, memandang pintu rumahnya. Kemudian ia melangkah pergi.

Continue Reading »

Platform

Mengapa tukang becak miskin terus? Karena untuk jadi kaya, dia harus menarik sebanyak mungkin penumpang dengan becaknya. Padahal kakinya cuma dua, dan waktunya cuma 24 jam sehari. Dia butuh apa yang saya sebut platform

Continue Reading »

Siesta

Mau lebih pintar belajar? Katanya kita perlu tidur setelah makan siang selama 90 menit.

Continue Reading »

Masalah kita bukan pada plagiarisme, tapi kurangnya publikasi ilmiah kelas dunia.

Continue Reading »

Apakah pasiennya sembuh?

Kalau anda seorang dokter, apakah pasien anda sembuh? Demikian pertanyaan bagi setiap kita yang bekerja dan punya profesi. Apakah kita berhasil menjalankan fungsi kita, peran kita di masyarakat?

Continue Reading »

Fisikawan dan Kolektor Perangko

Menurut Ernest Rutherford, cuma ada dua macam ilmuwan:  fisikawan atau kolektor perangko. Yang satu serius, yang lain cuma hobi.

Continue Reading »

Value

Mengapa produk bisa laku? Karena ada gaya magnet yang membuat produk dan pembeli saling tarik-menarik dan nempel. Dan magnet itu namanya value. Nilai.

Continue Reading »

Mewah

Jantungan bawa mobil mewah di Jakarta, ujar seorang pengacara sukses. Kalau diserempet motor, gimana?

Continue Reading »

Senasib Sependeritaan

Dipikir-pikir aneh juga ya? Mengapa istilah senasib sependeritaan itu punya makna kebersamaan yang positif?  Harusnya kebersamaan itu jangan dalam penderitaan dong ya?

Continue Reading »

Homeless

Bisa saja kita punya rumah, tapi tetap homeless.

Continue Reading »

Dolphin

Di antara hewan di muka bumi ini, dolphin (lumba-lumba) termasuk yang paling cerdas. Ramah. Gesit. Dan senang bermain (playful). Bisa berenang lagi. Apa nggak asik tuh? Kita perlu belajar dari dolphin.

Continue Reading »

Getaran Perasaan

Kalau apa saja guna berpikir itu, semua sudah tahu. Jelas. Tapi apa guna perasaan?

Continue Reading »

Tiga Cara Belajar

Saya perhatikan, ada tiga cara orang belajar: (1) stimulasi diri, (2) interaksi sosial, dan (3) ekspresi pada komunitas.

Continue Reading »

Lupa

Kemampuan melupakan itu sama pentingnya dengan kemampuan mengingat.

Continue Reading »

Matahari menyinari seisi bumi.
Seperti Engkau, menyinari roh di dalam jasadku ini. Selamanya.
Seperti hujan Kau basahi jiwa yang kering

Continue Reading »

Lion On Time

Late is our nature. Demikian arti dari singkatan Lion pada Lion Air.

Continue Reading »

Kekanak-kanakan

Kalau anda disebut orang kekanak-kanakan, senang tidak?

Continue Reading »

Cahaya Putih

Anda butuh cahaya Ilahi yang putih untuk dapat melihat keindahan warna-warni kehidupan.

Continue Reading »

Jagoan Malang

Begitu seorang pria menghembuskan nafas terakhir, ia langsung menghadap malaikat di pintu sorga untuk diwawancara. Sayangnya dia bingung seperti linglung, sehingga malaikat agak kuatir. Takut harus masuk neraka.

Continue Reading »

Dua William

Di keluarga Langi sekarang ada dua William. Satu William Langi, ayah saya. Satu lagi Marco William Langi, si bungsu.

Continue Reading »