Kocak ala Kezia (1)

Ini true story kejadiannya belum lama, diceritakan Kezia, puteri kedua saya.

Kezia dan dan sobatnya Sheila sedang duduk manis mendengar kotbah minggu di gereja (bari ngelamun, kali), tiba-tiba Sheila berbisik. “Eh tuh ada HP bunyi…, HP kamu bukan?”

“Bukan.., ring tone aku nggak gitu bunyinya..”

Celingak-clinguk, eeeh ternyata di bangku belakang ada yang ketiduran.  Dengkurannya disangka ringtone vibrasi…


  1. Hahahaha
    Apa karena akustik gereja-nya bagus ya, sampe terdengar seperti itu?

    Have a nice day!

  2. Akhmad Mulyanto

    Persis kejadian dirumah saya. Saya dan istri lagi nonton TV di malam hari. Tiba-tiba terdengar seperti ringtone vibrasi Hp. Saya pun mengecek HP saya, oh bukan. Istri juga mengecek HP istri, bukan juga. Loh HP sapa??? Owalah ternyata dengkuran anak saya 😀 .




Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s



%d bloggers like this: